Ayam adalah salah satu hewan yang banyak dipelihara oleh warga indonesia. Ayam memiliki berbagai macam manfaat yang banyak sekali. Salah satu manfaat ayam banyak ditemui adalah untuk dimakan. Kebanyakan orang akan memelihara ayam selain dikonsumsi bisa juga digunakan untuk hobi dalam memelihara hewan. Banyak sekali tipe-tipe ayam yang ada di indonesia. Kebanyakan orang indonesia tidak mengetahui beberapa tipe-tipe ayam di indonesia. Beberapa tipe-tipe ayam unik yang ada di indonesia :
1. Ayam Kapas
Ayam kapas adalah salah satu ayam yang cukup populer di indonesia. Banyak orang yang berpendapat ayam kapas ini berasal dari cina. Ayam kapas merupakan jenis ayam yang memiliki keunikan yaitu memiliki bulu yang halus dan licin ketika dipegang. Tetapi untuk di indonesia masih sangat jarang sekali ditemukan di indonesia.
2. Ayam Cemani
Ketika menyebutkan tentang ayam cemani pastinya banyak orang yang akan berpendapat tentang mistis. Karena ayam cemani memiliki warna hitam, darah hitam dan kulit hitam. Kebanyakan ayam cemani digunakan oleh kaum spiritual untuk digunakan sebagai persembahan untuk mahluk halus maupun jin. Untuk menemukan ayam cemani biasanya sangat sulit sekali apalagi dengan harga yang sangat mahal. Tidak heran jika ayam cemani sangat sulit untuk ditemukan.
3. Ayam Pelung
Ayam pelung adalah sejenis ayam yang berasal dari jawa barat. Bentuk dari ayam pelung gagah dan memiliki kaki yang tegap. Apalagi ayam pelung juga memiliki suara yang keras. Kebanyakan ayam pelung juga digunakan untuk pertaruangan ayam jago dalam sabung ayam. Ketika ayam pelung bisa menang dalam pertarungan ayam nantinya akan memiliki harga yang sangat mahal.
4. Ayam Batik
Ayam batik merupakan salah satu ayam yang berasal dari luar negeri yaitu inggris. Ayam batik adalah sejenis ayam yang memiliki keunikan dalam segi penampilan. Apalagi jenis ayam batik memiliki khas yang keren dalam segi bentuk seperti batik indonesia. Ayam batik juga sangat keren dalam bentuk indonesia.
5. Ayam Poland
Ayam poland adalah ayam yang sangat keren ketika dilihat. Ayam poland memiliki bentuk seperti mahkota diatasnya. Tidak heran jika ayam poland sangat keren untuk dipelihara setiap hari. Apalagi ayam poland memang sangat bagus untuk dipelihara seseorang.
0 Response to "Deretan Ayam-Ayam Unik Yang Berada Di Indonesia ! Ayam Ini Cukup Keren Untuk Dilihat"
Post a Comment